Sinopsis Film VHS Viral (3) - Horor Terbaru 2014

10:02 AM
Sinopsis Cerita Film V/H/S Viral. Film horor terbaru ini merupakan lanjutan dari film pertama dan keduanya pada 2012 dan 2013 yang lalu. VHS Viral adalah film horor omnibus hasil kolaborasi 5 sutradara yaitu Justin Benson, Gregg Bishop, Aaron Moorhead, Marcel Sarmiento, dan Nacho Vigalondo.

Film VHS Viral ini juga memiliki 4 segmen berbeda yaitu segmen berjudul Bonestorm, Dante the Great, Vicious Circles, dan Parallel Monsters. Empat segmen atau cerita film tersebut memiliki inti cerita yang berbeda-beda namun tetap menampilkan ketegangan film-film horor thriller pada umumnya.

sinopsis film vhs viral
V/H/S Viral
VHS Viral dirilis perdana pada 23 Oktober 2014 yang lalu dan akan tayang di bioskop Indonesia dalam waktu dekat ini. Film berdurasi 82 menit ini dibintangi oleh bintang-bintang yang sedang naik daun seperti Emilia Ares Zoryan, Emmy Argo, dan Amanda Baker.

Berikut Sinopsis singkat Film VHS Viral :

Sekelompok remaja yang terobsesi dengan ketenaran tanpa sadar menjadi bintang dari sensasi internet yang mengerikan berikutnya.

Detail Film VHS Viral :

  • Sutradara : Justin Benson, Gregg Bishop, Aaron Moorhead, Marcel Sarmiento, dan Nacho Vigalondo
  • Produser : Gary Binkow
  • Penulis Naskah : Justin Benson, Gregg Bishop, T.J. Cimfel, Ed Dougherty, Aaron Moorhead, Marcel Sarmiento, Nacho Vigalondo, David White
  • Pemain : Emilia Ares Zoryan, Emmy Argo, Amanda Baker, Rim Basma
  • Genre : Thriller, Horor
  • Durasi : 82 menit
  • Tanggal Rilis : 23 Oktober 2014

Baca juga Sinopsis Film Dumb and Dumber To.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments