Sinopsis Film Hail Caesar - 2016

10:02 AM
Sinopsis Film Hail Caesar. Universal Pictures mempersembahkan sebuah film drama berjudul "Hail Caesar". Menurut kabar, film "Hail Caesar" ini akan dirilis perdana pada 5 Februari 2016 mendatang.

Lalu siapa saja artis yang bermain dalam film "Hail Caesar" ini? Akan ada nama-nama besar dalam film "Hail Caesar" ini seperti George Clooney, Channing Tatum, dan Scarlett Johansson.

sinopsis film hail caesar
George Clooney

Film "Hail Caesar" ini merupakan film garapan sutradara Ethan Coen dan Joel Coen. Dua bersaudara ini juga berperan sebagai penulis naskah film tersebut. Oke langsung saja kita simak Sinopsis Film Hail Caesar selengkapnya.

Sinopsis Film Hail Caesar :

"Hail Caesar" akan mengisahkan tentang kehidupan Eddie Mannix (Josh Brolin), yang tugasnya adalah mencegah skandal-skandal para artis Hollywood agar tidak terungkap ke publik.

Detail Film Hail Caesar :
  • Sutradara : Ethan Coen, Joel Coen
  • Produser : Ethan Coen, Joel Coen, Eric Fellner, Tim Bevan
  • Penulis Naskah : Ethan Coen, Joel Coen
  • Genre : Komedi, Kejahatan, Drama
  • Tanggal Rilis Perdana : 05 Februari 2016
  • Studio : Universal Pictures
Pemain Film Hail Caesar :
  • Scarlett Johansson
  • Channing Tatum
  • Frances McDormand
  • Josh Brolin sebagai Eddie Mannix
  • George Clooney sebagai Baird Whitlock
  • Ralph Fiennes sebagai Laurence Lorenz
  • Jonah Hill
  • Dolph Lundgren
  • Tilda Swinton sebagai Hedda Hopper
  • David Krumholtz
  • Clancy Brown
  • Christopher Lambert sebagai Arne Slessum
  • Fisher Stevens
  • Patrick Fischler sebagai Benedict
  • Robert Picardo
Semoga artikel tentang Sinopsis Film Hail Caesar ini bermanfaat bagi semua. Jangan lupa baca juga Sinopsis Film The 5th Wave.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments