Sinopsis Film Pizza Man - Yuki Kato 2015

9:08 PM
Sinopsis/ Cerita Film Pizza Man. Sebuah film terbaru berjudul Pizza Man akan segera hadir di bioskop Indonesia mulai 11 Juni 2015 mendatang. Sesuai judulnya, film Pizza Man ini bercerita seputar seorang yang bekerja sebagai pengantar pizza.

Film bergenre komedi ini dibintangi oleh aktris-aktris muda dan cantik seperti Yuki Kato, Joanna Alexandra, dan Karina Nadila. Film Pizza Man ini disutradarai oleh Ceppy Gober, sedangkan naskahnya ditulis oleh R Dani Jaka dan Gandhi Fernando. Selain 3 artis cantik diatas, film Pizza Man ini juga diramaikan oleh Gandhi Fernando, Kemal Palevi, Babe Cabita, Chika Waode, dan Dea Ananda.

sinopsis film pizza man
Pizza Man

Sinopsis/ Cerita Film Pizza Man :

"Pizza Man" menceritakan tentang tiga orang gadis bernama Merry (Yuki Kato), Olivia (Joanna Alexandra) dan Nina (Karina Nadila). Mereka bertiga merupakan sahabat yang memiliki persamaan sifat dan tingkah laku yaitu nakal dan liar. Selain itu, mereka juga merupakan pengguna obat-obatan terlarang. 

Suatu malam, mereka bertiga berkumpul untuk berbagi cerita sambil memesan pizza. Saat pizza datang, Merry dkk terkejut karena pengantar pizza tersebut ternyata seorang pemuda tampan bernama Adam (Gandhi Fernando). Akhirnya timbul niat jahil untuk mengerjai pengantar pizza apes tersebut. 

Detail Film Pizza Man :
  • Sutradara : Ceppy Gober
  • Produser : Laura Karina, Gandhi Fernando
  • Penulis Naskah : R Dani Jaka, Gandhi Fernando
  • Pemain : Yuki Kato, Joanna Alexandra, Karina Nadila, Gandhi Fernando, Kemal Palevi, Babe Cabita, Chika Waode, Rangga Djoned, Dea Ananda, Dennis Adhiswara, Bran Vargas, Mike Ethan, Novita Angie, Henky Solaiman, Erick Estrada, Andrew Buckle, Dicky Adam, Johan Purba, Zerny Rusmalia, Allan Wangsa, Bubah Alfian
  • Genre : Komedi, Aksi
  • Tanggal Rilis Perdana : 11 Juni 2015
  • Studio : Renee Pictures
Baca juga Sinopsis Film The Last Witch Hunter.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments